PENUNTUN BELAJAR
AMNIOTOMI
|
||||||
NO
|
LANGKAH
/ TUGAS
|
KASUS
|
||||
1
|
2
|
3
|
4
|
5
|
||
Persiapan Tindakan
|
||||||
1.
|
Pasien :
§ Klem ½ Kocher
§ Bengkok
§ Lenec / dopler
§ Larutan klorin 0.5 %
|
|||||
2.
|
Petugas :
§ Apron plastik, masker, kacamata pelindung
§ Sarung tangan DTT/steril
§ Alas kaki/sepatu boot karet
|
|||||
Tindakan
|
||||||
3.
|
Saat melakukan pemeriksaan vagina, sentuhlah selaput ketuban yang sedang
menggelembung. Pastikan bahwa kepala sudah (benar-benar masuk ke dalam
panggul) engaged dan bahwa anda tidak merasakan adanya bagian-bagian kecil
janin.
|
|||||
4.
|
Memasukkan klem ½ kocher ke dalam vagina dengan jari tangan kiri anda
dituntun oleh tangan kanan anda yang memakai sarung tangan hingga anda bisa
merasakan / menyentuh selaput ketuban.
|
|||||
5.
|
Apabila kontraksi melemah, pindahkan jari tangan kanan anda dan gunakan
klem ½ kelly atau ½ kocher untuk memecahkan selebar 1-2 cm dari atas ke bawah
selaput membran hingga pecah.
|
|||||
6.
|
Dengan menggunakan tangan kiri anda keluarkan klem ½ kelly atau
kocher dan masukkan ke dalam larutan
klorin 0.5%. pertahankan jari tangan kanan anda di dalam vagina untuk
merasakan penurunan kepala janin dan untuk memastikan bahwa anda tidak meraba
adanya tali pusat atau bagian-bagian kecil dari janin. Setelah anda
memastikan penurunan kepala janin dan tidak adanya tali pusat dan bagian
kecil janin, keluarkan tangan kanan anda secara lembut dari dalam vagina.
|
|||||
7.
|
Evaluasi warna cairan ketuban, periksa apakah ada mekonium atau darah
(lebih banyak dari bercak bercampur darah yang normal). Jika mekonium atau
darah terlihat, lakukan langkah-langkah gawat darurat.
|
|||||
8.
|
Cucilah sekresi dari sarung tangan anda di dalam larutan klorin 0.5% lalu
kemudian lepaslah sarung tangan tersebut dan rendam di dalam larutan klorin
0.5% tersebut.
|
|||||
9.
|
Cuci kedua tangan dengan sabun dan air mengalir
|
|||||
10
|
Periksa kembali denyut jantung janin. Masukkan dalam partograf waktu
pemecahan selaput ketuban, warna air ketuban dan DJJ
|
|||||
SKOR
NILAI = ∑ NILAI X
100%
30
|
||||||
TANGGAL
|
||||||
PARAF
PEMBIMBING
|
Next
« Prev Post
« Prev Post
Previous
Next Post »
Next Post »
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Nama : EmoticonEmoticon